BORGOLNEWS.COM – PASANGKAYU – Acara Pengukuhan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Himpunan Keluargah Massenrenpulu (HIKMA) yang ada di kabupaten Pasangkayu.Bertempat Anjungan Patung Maleo Vovasangkayu.Sabtu 26/03/22
Dihadiri Bupati Pasangkayu H.Yaumil Ambo Djiwa,Wakil Bupati Pasangkayu Dr.Herny Agus ADJ,Ketua DPRD Pasangkatu H.Alwiaty , Kapolsek Kota Pasangkayu AKP Abd Azis Gani, Bupati Enrekang (Sulsel) Drs.H.Muslimin Bando.M.Pd bersama OPD Kabupaten Enrekang
Kegiatan ini tetap dilakukan prokes kesehatan yang di dukung oleh Denkes Polres Pasangkayu,membuka klinik vaksinasi di acara tersebut,banyak warga Enrekang ikut Vaksin 2 dan Vaksin 3.
para undangan tetap mematuhi aturan Prokes kesehatan Seperti Memakai Masker dan Duduk dengan atur jarak
Bupati Pasangkayu dan Bupati Enrekang masuk Di tempat acara pelantikan dan pengukuhan pengurus HIKMA DPC Periode 2022/2027 disambut tarian Mokambu dari Tanah Kaili (Sulteng)
Bupati Enrekang memasuki tempat acara langsung menemui warga Enrekang yang tinggal Menetap di pasangkayu sambil berbincang-bincang sehingga Suasana jadi akrab seperti anak dan bapak.
Awal acara ditetapkan Pelantikan pengurus HIKMA DPC Kabupaten Pasangkayu menjadi ketua Ir.Arsad
Gading Kegiatan itu, bertema : dengan Semangat Tobana (tolong menolong, bantu membantu, nasehat menasehati) kita bina dan tingkatkan hubungan kekeluargaan ditanah rantau bersama membangun.
Bupati Pasangkayu H.Yaumil mengatakan masyarakat Enrekang yang ada di Pasangkayu sudah menjadi warga pasangkayu dan sudah berkontrebusi bagi kabupaten ini
Bupati Enrekang mengatakan menyuruh warga HIKMA untuk mendukung program Bupati Pasangkayu dan juga mendukung Bupati Pasangkayu untuk Pilkada 2024 kedepan.
Akhir acara bupati pasangkayu dan Bupati Enrekang memberikan cindra mata masing – masing,unik dari Bupati Enrekang memberikan cinbra mata asil Bumi yaitu kopi Enrekang yang menjadi juara 1 nasional dan juga sampai Seluruh dunia tahu kopi Enrekang yang terbaik.Red Tomi
Discussion about this post